Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Srikandi Ganjar Gandeng UMKM Lokal dan Gelar Pelatihan Pembuatan Buket

Senin, 19 Juni 2023 – 00:24 WIB
Srikandi Ganjar Gandeng UMKM Lokal dan Gelar Pelatihan Pembuatan Buket - JPNN.COM
Kegiatan pelatihan pembuatan buket snack dari Srikandi Ganjar. Dok: Sukarelawan Ganjar.

"Merangkai buket snack ini banyak diminati banyak perempuan untuk diberikan kepada sahabat atau kerabat. Dengan kegiatan ini, para peserta bisa membuat buket snack secara mandiri," kata dia.

Menurut Kania, pelatihan tersebut bisa membuka peluang usaha bagi para peserta yang dapat mengangkat perekonomian keluarga ke depannya.

"Kami berharap perempuan milenial dapat terus berkreasi dengan mengasah skill mereka sehingga ke depan bisa membuka usaha UMKM," kata dia.

Srikandi Ganjar Riau juga berharap melalui pelatihan tersebut, selain mengasah kreativitas, perempuan milenial di Kota Bertuah ini bisa lebih produktif lagi.

Selain itu, para peserta bisa mengenal lebih jauh sosok bakal calon presiden (bacapres) dari PDIP Ganjar Pranowo. (cuy/jpnn)


Sukarelawan Srikandi Ganjar mengadakan pelatihan pembuatan buket bersama pelaku UMKM di Pekanbaru.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News