Sudah di Gresini Racing, Marc Marquez Beri Wejangan ke Repsol Honda
Rabu, 06 Desember 2023 – 05:15 WIB
Marquez sendiri sukses memberikan kesan manis dalam debutnya dengan Gresini Racing pada tes pascamusim MotoGP 2023 di Sirkuit Ricardo Tormo, pekan lalu.
Juara Dunia enam kali itu mencatatkan waktu tercepat keempat dalam sesi tes tersebut.(speedweek/jpnn)