Sukses Benahi BUMN, Erick Thohir Makin Bersinar di Survei Capres
Selasa, 08 Februari 2022 – 23:17 WIB
Menteri berlatar belakang pengusaha itu, lanjut Fernando, sudah membuktikan kemampuan dan keberanian dalam memimpin perubahan besar.
Selain itu Erick juga memiliki pengalaman yang cukup untuk dipercaya memimpin Indonesia pada periode yang akan datang.
"Saya berharap pilpres tahun 2024 diikuti oleh pasangan calon presiden dan wakil presiden yang bisa bekerja untuk kepentingan masyarakat dan mampu menjalankan amanat masyarakat dengan baik," pungkas dia. (dil/jpnn)