Antusiasme Sambut Ramadan Under The Dome di PIK 2, Ribuan Tiket Ludes dalam 3 Minggu
Sabtu, 22 Maret 2025 – 06:50 WIB

Commercial, Convention & Exhibition Director Agung Sedayu Group Ryan Adrian. Foto: dok Agung Sedayu Group
Dia menuturkan salah satu keunikan yang ditawarkan adalah pengalaman berbuka puasa bersama dalam suasana dome tertutup, menjadikannya yang terbesar di PIK II.
Ramadan Under The Dome’ dibidik menjadi awal kegiatan keislaman yang lebih besar di lingkungan PIK II.
"Ke depan, Agung Sedayu Group juga tengah membangun Masjid Agung di kawasan ini," ucap Ryan.(mrk/jpnn)