Tak Bisa Jalan, Lady Gaga Tunda Konser
Jumat, 15 Februari 2013 – 05:45 WIB
Gaga menyatakan kesal karena harus membatalkan konser. Dia merasa sudah menjadi monster beneran bagi para penggemarnya.
"Semoga kalian bisa memaafkan saya karena saya sulit memaafkan diri saya sendiri. Saya benci, benar-benar benci kondisi ini," pinta penyanyi bernama asli Stefani Joanne Angelina Germanotta itu. (c4/any)