Tak Mau Dipimpin Najib, Mahathir Dipanggil Polisi
Kamis, 03 September 2015 – 07:07 WIB
Beberapa waktu lalu, komisi antirasuah Malaysia juga menyebut uang yang masuk rekening pribadi Najib itu sebagai donasi dan sang ketua UMNO tidak perlu memberi penjelasan. (AP/AFP/Reuters/hep/c20/ami)