Takut Terjerat Korupsi, KPU Gandeng LKPP
Senin, 15 April 2013 – 18:58 WIB
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menggandeng Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) untuk mempersiapkan pemilihan umum (Pemilu) 2014. KPU akan berkonsultasi dengan LKPP terkait pengadaan barang dan jasa untuk keperluan logistik pemilu. "Kita membutuhkan keahlian dengan LKPP. LKPP akan sediakan tim ahli untuk memastikan proses perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Jadi LKPP berperan di sana," kata Ketua KPU, Husni Kamil Manik dalam jumpa pers di kantornya di Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Senin (15/4).
Husni mengakui bahwa kerjasama dengan LKPP belajar dari kasus mantan komisioner KPU, Mulyana W.Kusuma yang terkena kasus korupsi pengadaan kotak suara pemilu pada tahun 2004. Kerjasama dengan LKPP diharapkan tidak mengulang masalah hukum yang pernah menimpa KPU di masa lalu.
"Ada beberapa jenis pengadaan barang jasa diproses di instansi penegakan hukum dan beberapa komisioner ada yang sempat menjadi terdakwa," ujar Husni.
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menggandeng Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) untuk mempersiapkan pemilihan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Hukum
Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
Selasa, 26 November 2024 – 20:50 WIB - Humaniora
BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
Selasa, 26 November 2024 – 20:48 WIB - Humaniora
Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Guru PPPK Bisa Mengajar di Sekolah Swasta Mulai 2025
Selasa, 26 November 2024 – 20:35 WIB - Sosial
Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
Selasa, 26 November 2024 – 20:17 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
Selasa, 26 November 2024 – 20:48 WIB - Pilkada
Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
Selasa, 26 November 2024 – 18:32 WIB - Pendidikan
Guru ASN PPPK & Honorer Tendik Minta Kenaikan Gaji Merata, Ingatkan Janji Prabowo
Selasa, 26 November 2024 – 19:36 WIB - Jatim Terkini
Gunakan Hak Pilihmu di Pilkada Surabaya, Nikmati Makanan Gratis di 1.000 Outlet
Selasa, 26 November 2024 – 17:33 WIB - Pilpres
Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
Selasa, 26 November 2024 – 18:04 WIB