Tapering The Fed di Depan Mata, Bagaimana Persiapan Indonesia?
Sabtu, 30 Oktober 2021 – 11:14 WIB
"Imported inflation akan menjadi hantu bagi kelompok menengah ke bawah," beber dia.
Jangan sampai, Bhima menegaskan, harga pangan impor naik karena rupiah melemah, pedagang di pasar tradisional pasti protes, dan efeknya daya beli masyarakat bisa tertekan.
"Imported inflation adalah inflasi yang disebabkan oleh naiknya harga barang-barang impor karena pelemahan nilai tukar rupiah," tegas Bhima Yudhistira. (mcr10/jpnn)