Tarisyah Amanda Jadi Korban Penipuan, Modusnya Dijanjikan Kerja di BPJS Palembang, Kerugian Sebegini
Kamis, 16 Januari 2025 – 15:44 WIB

Korban Tarisyah Amanda (24) saat melapor ke SPOT Polrestabes Palembang. Foto: Cuci Hati/JPNN.com.
"Laporan sudah kami terima beserta buktinya, sehingga selanjutnya akan diserahkan ke Unit Piket Reskrim untuk ditindaklanjuti," kata AKP Heri singkat. (mcr35/jpnn)