Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Teka-Teki Masa Depan BUMN Korut

Oleh Dahlan Iskan

Jumat, 26 Oktober 2018 – 09:29 WIB
Teka-Teki Masa Depan BUMN Korut - JPNN.COM
Dahlan Iskan memotret panorama Pyongyang di Korea Utara dengan ponselnya. Foto: disway.id

Saya bertemu orang Mesir. Di Pyongyang. Di masjid Iran. Untuk salat Jumat bersama. Mereka adalah para eksekutif perusahaan telkom tersebut.

Mereka tidak bisa menjawab pertanyaan saya. ”Kami hanya eksekutif di sini. Tidak tahu ceritanya,” ujarnya. Ia menjadi Imam salat Jumat minggu lalu itu.

Memang sudah lama perusahaan Mesir itu masuk Korut. Saat kelompok Nonblok masih jaya: Indonesia, Mesir, India, Yugoslavia dan Korut anggota pentingnya.

Mula-mula Orascom mendirikan pabrik semen di Korut. Semen memang bidang bisnis utama. Sudah berkembang ke beberapa negara.

Orascom lantas dipercaya membangun properti. Gedung baru yang mirip roket biru itu. Lantas dipercaya pula untuk join dengan perusahaan telkom Korea Utara: Koryolink.

Saya belum tahu masa depan bentuk BUMN di Korut. Jangan-jangan akan ikut cara Singapura. Perusahaan negara tetap eksis. Sebagai raja. Tapi swasta boleh ada. Biar bersaing.

Hanya Kim Jong-Un yang tahu. Bukankah ia dianggap rakyatnya setengah Tuhan? (***)

Saya belum tahu masa depan bentuk BUMN di Korut. Jangan-jangan akan ikut cara Singapura. Perusahaan negara tetap eksis. Sebagai raja. Tapi swasta boleh ada.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Nasihat Murid

    Selasa, 25 Juni 2024 – 07:09 WIB
    Nasihat Murid - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Tanri Abeng

    Senin, 24 Juni 2024 – 07:07 WIB
    Tanri Abeng - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Anies Ahok

    Minggu, 23 Juni 2024 – 08:17 WIB
    Anies Ahok - JPNN.com
  • Amerika

    Amerika Kecam Persahabatan Rusia & Korut yang Makin Erat

    Sabtu, 22 Juni 2024 – 16:27 WIB
    Amerika Kecam Persahabatan Rusia & Korut yang Makin Erat - JPNN.com
X Close