Tekan Angka Pengangguran, Dispendik Jatim Dorong Program SMA Double Track
Selasa, 27 Oktober 2020 – 23:32 WIB
Dia juga meminta siswa SMA Double Track membentuk kelompok jejaring untuk memudahkan dalam pemenuhan produk yang dibutuhkan pasar.
"Tolong segera bentuk kelompok jejaring, satu SMA dengan SMA lain untuk kemudahan dalam pemenuhan barang yang dibutuhkan pasar sehingga kontinuitas pemenuhan barang bisa tetap terjaga," pungkas Khofifah.(esy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini: