Tembus Daerah Terpencil, PLN Andalkan Listrik Non-BBM
Sabtu, 26 November 2011 – 11:24 WIB
Hingga Oktober 2011 tercatat elektrifikasi di Jawa Bali sebesar 75,4 persen, sementara Indonesia Barat 68,2 persen, Indonesia Timur 59,2 persen, sehingga total elektrifikasi secara nasioanl 71,2 persen.
Sementara itu, kepala BPPT Marzan Aziz Iskandar PLTS potensial untuk dikembangkan di Indonesia Timur seperti Flores dan PLTA di Irian. Kedua pembangkit listri itu ditaksir mampu menghasilkan listrik dengan harga Rp 3.00 per Kwh.(lum)