Terminal Ini Bakal Tetap Buka Meski Ada Larangan Mudik
Selasa, 06 April 2021 – 13:45 WIB
Pertimbangannya dari pengalaman berbagai libur panjang selama 2020 hingga 2021, tingginya mobilitas warga antardaerah berdampak terhadap lonjakan kasus positif Covid-19. (cr1/jpnn)