Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Terpilih jadi Ketua IA ITB, Gembong Primadjaja Ingin Merealisasikan Program Ini

Minggu, 18 April 2021 – 22:08 WIB
Terpilih jadi Ketua IA ITB, Gembong Primadjaja Ingin Merealisasikan Program Ini - JPNN.COM
Gembong Primadjaja terpilih jadi Ketua IA ITB 2021-2025. Foto: Foto: IA ITB

“Kemenkumham memahami kondisi dan akan memberikan panduan untuk memperbaharui aspek legal IA ITB hingga selesainya kongres X dan pemilu sekarang,” katanya.

Pada hari pertama Kongres Nasional X IA-ITB terlaksana dengan sistem hybrid yang diikuti sekitar 1.000 alumni.

Pada kesempatan itu, disampaikan laporan pertanggungjawaban pengurus IA-ITB di bawah kepemimpinan Ridwan Djamaluddin yang diterima baik oleh para pengurus daerah, prodi, dan komisariat.

Adapun pada hari kedua, dilaksanakan rapat kebijakan umum organisasi, pengubahan AD/ART IA ITB, penetapan dewan pengawas periode berikutnya dan pemilihan ketua umum PP IA ITB. Pada Pemilu IA-ITB kali ini, jumlah kandidat yang bertanding serta pemilih yang berpartisipasi pun menjadi yang paling tinggi sepanjang sejarah IA-ITB.

Penggunaan i-voting ini menjadi tahapan baru atas terselenggaranya penjaringan aspirasi yang menembus lintas angkatan bahkan benua. (rls/jpnn)

Gembong Primadjaja terpilih sebagai ketua Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (IA ITB) dengan meraih suara terbanyak dari tujuh kandidat.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close