Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati Bertambah Jadi 10 Orang, Begini Perannya, Astaga!
Sabtu, 15 Juni 2024 – 21:28 WIB

Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi. Foto: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
AK (46), petani warga Sukolilo berperan menginjak perut korban yang luka berat, SA (60), petani Sukolilo memukul dengan batu dengan kaus merah.
Sementara yang ditangkap pada Sabtu (15/6) pagi yaitu, NS (29) warga Sukolilo berperan memukul dan menendang korban yang luka berat, dan SHD (39) memukul dan menendang korban.
"Kami sudah mengantongi beberapa nama-nama yang sudah bukti permulaan cukup untuk melakukan upaya paksa," ucapnya.(mcr5/jpnn)