Thailand Open 2022: Tommy Sugiarto Mengamuk, Raja Bulu Tangkis Taiwan Tersungkur
Rabu, 18 Mei 2022 – 15:52 WIB
Bedanya, kali ini dia tidak membiarkan Chou mengembangkan permainan. Tommy tanpa ampun menyingkirkan unggulan keempat Thailand Open 2022 seusai menang 21-15 di gim ketiga.(mcr15/jpnn)