Tiga Gelar Beruntun Jelena Jankovic
Senin, 13 Oktober 2008 – 15:31 WIB
Sementara itu, di bagian pria, mantan petenis nomor satu asal Rusia Marat Safin kembali gagal menambah koleksi gelarnya. Dia harus mengakui keunggulan rekan senegaranya, Igor Kunitsyn, 6-7 (6), 7-6 (4), 3-6. (ady/diq)