Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tim Itwasum Polri Kecipratan Uang Kontraktor Proyek Simulator

Selasa, 23 April 2013 – 19:49 WIB
Tim Itwasum Polri Kecipratan Uang Kontraktor Proyek Simulator - JPNN.COM
Pada 14 Maret 2011, Budi kembali meminta uang kepada Sukotjo sebesar Rp 1,5 miliar untuk diberikan kepada Tim Itwasum Mabes Polri. Tujuannya agar PT CMMA dimenangkan sebagai kontraktor pekerjaan Driving Simulator R4.

Menurut JPU, Tim Itwasum Mabes Polri  setelah menerima uang Rp 1,5 miliar dari Budi melalui Sukotjo memang merekomendasikan PT CMMA agar ditetapkan sebagai pemenang lelang Driving Simulator R4. “Atas rekomendasi Tim Itwasum Mabes Polri tersebut, kemudian Kapolri selaku Pengguna Anggaran mengeluarkan Surat Keputusan Nomor : KEP/193/IV/2011 tanggal 8 April 2011 yang menetapkan PT Citra Mandiri Metalindo Abadi (PT CMMA) sebagai pemenang lelang Pengadaan Driving Simulator Uji Klinik Pengemudi R4 Korlantas Polri tahun anggaran 2011,” kata Kemas Roni. (boy/jpnn)

JAKARTA – Surat dakwaan yang disusun Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi untuk menjerat Irjen Djoko Susilo tidak hanya menguraikan

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News