Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Timnas Garuda Bakal Menyerang

Kamis, 01 Desember 2016 – 18:59 WIB
Timnas Garuda Bakal Menyerang - JPNN.COM
Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl saat memimpin sesi latihan hari kedua di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (30/11). Foto: Putra/Metropolitan/JPG

Dua pemain sayap nampaknya masih akan dipercayakan kepada Rizky Pora dan Andik Vermansah.

Tapi kali ini kedua pemain ini akan diminta lebih menyerang. Sebab tiga gelandang tengah sepertinya sudah cukup untuk membantu pertahanan.

Sementara Boaz Salossa akan diplot sebagai penyerang tunggal. Kehadiran penyerang asal Persipura Jayapura ini cukup membantu skema penyerangan Timnas Indonesia karena cukup rajin menjemput bola.

Vietnam sendiri masih mengandalkan striker Le Chong Vinh. Apalagi, dalam pertandingan perdana Indonesia versus Vietnam 8 November lalu, Vinh lah yang membobol gawang Timnas.

Kendati demikian, Riedl mengaku tidak ada ada strategi spesial untuk mengawal Vinh.

“Kami anggap semua pemain sama berbahaya. Kami tidak menerapkan strategi man marking. Jadi, siapapun yang paling dekat dengan pertahanan kita, langsung dijegal,” kata Riedl.(rub/c)

Prediksi line-up Indonesia

Formasi : 4-5-1

BOGOR – Alfred Riedl memastikan Timnas Indonesia akan tampil menyerang saat melawan Vietnam, pada leg pertama semifinal AFF. Apalagi, Timnas

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close