Timnas Indonesia vs Libya: Alasan Shin Tae Yong Langsung Memainkan Justin Hubner
Rabu, 03 Januari 2024 – 19:01 WIB
![Timnas Indonesia vs Libya: Alasan Shin Tae Yong Langsung Memainkan Justin Hubner Timnas Indonesia vs Libya: Alasan Shin Tae Yong Langsung Memainkan Justin Hubner - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2024/01/03/justin-hubner-melakukan-sejumlah-blunder-saat-laga-timnas-in-zloj.jpg)
Justin Hubner melakukan sejumlah blunder saat laga Timnas Indonesia vs Libya. Foto: PSSI.
Namun, dalam laga perdananya dengan Timnas Indonesia, Justin Hubner melakukan sejumlah kesalahan yang berbuah gol bagi lawan.
Tercatat, gol kedua dan ketiga Libya bermula dari kesalahan yang dilakukan Hubner.
Alhasil, Timnas Indonesia harus menelan kekalahan telak dengan skor 0-4 melawan Libya.
Setelah ini, Timnas Indonesia akan kembali bertanding melawan Libya pada 5 Januari mendatang.(pssi/mcr15/jpnn)