Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tips Bertahan pada Pekerjaan yang Tidak Anda Suka

Jumat, 11 Desember 2015 – 00:36 WIB
Tips Bertahan pada Pekerjaan yang Tidak Anda Suka - JPNN.COM
Ilustrasi. Foto: AFP

jpnn.com - BEKERJA mungkin menjadi sesuatu beban dalam hidup Anda. Namun karena tuntutan kebutuhan hidup maka mau tidak mau Anda harus menjalankannya. 

Agar bekerja bisa betah dan menyenangkan, dibutuhkan usaha diri sendiri dan dukungan dari lingkungan sosial di kantor tempat Anda bekerja. 

Berikut ini adalah cara untuk mencegah stres kerja di kantor, seperti dikutip dari laman India Times, Kamis (10/12).

1. Tetapkan tujuan dan sasaran.

Lihatlah sisi terangnya. Jika Anda berada dalam pekerjaan yang tidak Anda sukai maka Anda berada dalam posisi yang lebih baik untuk menemukan pekerjaan yang Anda suka. 

2. Tetap fokus.

Kita sering melupakan tujuan sebenarnya dari pekerjaan dan mulai membencinya. Bantulah diri Anda sendiri dan tuliskan tujuan pekerjaan Anda. Ini akan mengingatkan Anda mengapa Anda menerima pekerjaan ini in the first place.

3. Berkenalan dengan rekan-rekan Anda.

BEKERJA mungkin menjadi sesuatu beban dalam hidup Anda. Namun karena tuntutan kebutuhan hidup maka mau tidak mau Anda harus menjalankannya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close