Forum silaturahmi anak bangsa direncanakan akan dihadiri sekitar 500 undangan berasal dari kalangan MPR/DPR RI, pejabat, tokoh masyarakat, Ormas Islam, dan LSM serta sejumlah putra-putri korban dan pelaku G 30 S PKI, DII/TII antara lain Caterine Panjaitan, Sardjono Kartosoewirjo, Gusti Ayu, dan Ilham Aidit. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Forum Silaturahmi Anak Bangsa (FSAB), Suryo Susilo merencakan akan menggelar pertemuan nasional dalam rangka pemantapan persatuan