TK Mengaku Tak Dendam pada Cheli
Kamis, 28 Mei 2009 – 22:16 WIB
Dijelaskan TK, dalam mendidik orang-orang yang dipercaya memiliki pemikiran-pemikiran pembaruan seperti Rizal Malarangeng yang baru menyelesaikan studinya di luar negeri, bisa saja murid tersebut 'drop out'. Lagipula katanya, dalam sebuah proses pendidikan, tidak semua murid harus lulus dan semuanya 'jadi orang'.
"Karena itu, kami tidak perlu dendam. Karena politisi yang baik itu memang tidak boleh memelihara dendam. Apalagi sampai beternak dendam," tegas TK.