Tokopedia Luncurkan Fitur Terbaru 'Ambil di Tempat' dan Selenggarakan Fashion Market
![Tokopedia Luncurkan Fitur Terbaru 'Ambil di Tempat' dan Selenggarakan Fashion Market Tokopedia Luncurkan Fitur Terbaru 'Ambil di Tempat' dan Selenggarakan Fashion Market - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2024/02/07/tokopedia-fashion-market-dan-fitur-terbaru-tokopedia-ambil-y-sgh5.jpg)
(2) Scan QR code yang tersedia di masing-masing offline booth.
(3) Di halaman checkout, pilih pengiriman ‘Ambil di Tempat’.
(4) Pilih metode pembayaran dan lakukan pembayaran.
(5) Setelah pembayaran berhasil, pembeli bisa langsung mengambil pesanan secara offline di booth.
Pengunjung Tokopedia Fashion Market dapat mengikuti kegiatan menarik di bazar, seperti fashion show, hadiah menarik setiap pembelian kelipatan Rp 100 ribu lewat program reward card, photo booth dan lain-lain.
Selain bisa membeli beragam produk fesyen dari sederet brand fashion lokal, seperti Benang Jarum, merché, Prepp Studio, dan masih banyak lagi.
Pengunjung juga bisa mengakses produk kecantikan dan sport apparel dari penjual di Tokopedia yang juga berpartisipasi di bazar Tokopedia Fashion Market.
Modest Fashion Benang Jarum Berdayakan Ratusan Karyawan Perempuan
Benang Jarum didirikan pada tahun 2020 oleh Linda Anggreaningsih dan Allyssa Hawadi, yang sebelumnya berhasil mengembangkan Buttonscarves.