Perilaku ini diduga menjadi bagain penyebab ledakan tabung gas dan kebocoran. PPBE juga diminta lebih teliti sebelum didistribusikan ke agen. ''Tolong ada pengecekan, agen juga melakukan,'' katanya. Sanksi akan dijatuhkan jika menemukan SPPBE dan pangkalan melakukan pelanggaran. ''Sampai sekarang belum ada sanksi penutupan, masih diberikan teguran saja,'' tegas Imam. (ota/irw)
MADIUN - Kasus ledakan gas elpiji di beberapa daerah dituding karena Pertamina minim melakukan sosialisasi. Terutama, soal pemakaian perangkat atau