Ubah Waktu, Moskow Lebih Cepat dari GMT
Senin, 28 Maret 2011 – 08:23 WIB
Dengan nada ganjil, Medvedev yang mengaku mewakili para peternak sapi mengatakan bahwa hewan-hewan ternak tidak mengerti perubahan waktu. Jadi, binatang-binatang itu tidak tahu apakah peternak memerah susu dalam waktu yang berbeda.
Uni Soviet (kini berubah menjadi Rusia) kali pertama mengubah system musim panasnya pada 1981. Alasan yang disampaikan saat itu adalah menghemat energi. Negara itu sudah mengubah seluruh zona waktunya menjadi sejam lebih cepat di era pemerintahan Stalin pada 1930. Hal itu berarti Rusia secara permanen akan dua jam lebih cepat dibandingkan zona waktu aslinya. (AFP/cak/dwi)