Tak ada kesulitan bagi Pasha dan Andien saat menyanyikan Saat Bahagia. Tetapi keduanya sempat dibuat pusing dengan proses penggarapan video klip single tersebut. Pasalnya, mereka harus menari saat tampil di depan kamera. "Sulit banget, sampai sebulan lebih baru kita menemukan chemistry," ungkap Andien. (ash/ito/jpnn)
JAKARTA - Ungu kembali menyajikan sesuatu yang baru. Setelah berkolaborasi dengan Iis Dahlia membawakan lagu berirama dangdut Hampa Hatiku, kini