Usut Kasus Bupati Meranti, Penyidik KPK Bergerak Menggeledah 4 Lokasi Ini
Senin, 10 April 2023 – 20:43 WIB
Selain itu, KPK juga menyita uang miliaran rupiah sebagai barang bukti dalam OTT tersebut.
KPK memastikan akan menindak segala bentuk tindak pidana korupsi selama hal itu terjadi di dalam kewenangannya. (antara/jpnn)