Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Usut Perusahaan Klien Penyuap Gayus

Minggu, 27 Maret 2011 – 06:18 WIB
Usut Perusahaan Klien Penyuap Gayus - JPNN.COM
Tak hanya itu, pada 31 Agustus 2010, Roberto pernah dihadirkan sebagai saksi dalam persidangan dengan terdakwa AKP Sri Sumartini di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Dia juga diduga memberikan suap kepada AKP Sri Sumartini sebesar Rp 5 juta agar dirinya tidak lagi tersangkut dalam perkara mafia hukum yang juga melibatkan Gayus itu.

Namun di dalam persidangan tersebut Roberto menyangkal telah melakukan penyuapan. Selain itu dia juga mengelak pernah memberikan Rp 100 juta dalam panggilan berikutnya oleh penyidik bareskrim mabes polri itu agar statusnya berubah menjadi saksi dan blokir rekeningnya dibuka.

Menurut ICW, pihak-pihak di atas Roberto juga harus disidik. "Siapa sebenarnya yang menyuap gayus, apakah itu uang Roberto, atau dari perusahaan tertentu," katanya.

Apalagi, lanjut dia, uang suap yang diberikan jauh lebih kecil bila dibandingkan nilai uang Gayus lainnya yang mencapai Rp 28 miliar. Menurut Donal, itu menunjukkan kepolisian hanya menjerat pemain-pemain kecil dalam kasus Gayus. "Kepolisian tidak bergerak pada hal-hal yang lebih serius untuk menyentuh pemain utama kasus Gayus," katanya.

JAKARTA - Langkah penyidik kasus Gayus yang menetapkan konsultan pajak Roberto Santonius sebagai tersangka baru dalam kasus mafia pajak dinilai bukan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close