Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Verifikasi AFC-PSSI, Persik Lolos Tim Profesional

Jumat, 16 September 2011 – 09:43 WIB
Verifikasi AFC-PSSI, Persik Lolos Tim Profesional - JPNN.COM
"Dari berbagai item yang disyaratkan oleh PSSI dan FIFA, Persik berkasnya paling lengkap. Tidak ada tim yang sebagus itu," kata Samsul yang sekarang berada di Boston, USA.

Bagi Persik dan Persikmania, kabar tersebut jelas sangat menggembirakan. Hal itu seolah menjadi obat setelah dua musim lalu tim mereka terjerembab ke jurang degradasi.

Namun, besar kemungkinan berita itu akan mendapatan reaksi keras dari tim lainnya. Sebab, semua tim yang berlaga di ajang ISL musim lalu justru tidak lolos verifikasi. Termasuk tim-tim besar dan mapan macam Persib Bandung, Persija Jakarta, Arema, Siriwijaya FC hingga Persipura yang musim lalu jadi juara. (jie)

Enam Tim Lolos Verifikasi

Persik Kediri       

Persibo Bojonegoro    

KEDIRI- Kabar bagus sekaligus mengejutkan muncul dari kandang Macan Putih. Betapa tidak, sejumlah media online kemarin ramai-ramai memberitakan lolosnya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News