Vernita Syabila Terseret Kasus Dugaan Prostitusi, Heru Bosbro Berkomentar Begini
Rabu, 29 Juli 2020 – 20:24 WIB

Heru Bosbro (tengah) bersama Vernita Syabilla dan Teguh Mergono. Foto: dok. pribadi
Heru menambahkan, saat ini Vernita telah menunjuk Teguh Mergono sebagai kuasa hukumnya.
“Intinya, saya dan manajemen tidak terkait kontrak kerja sama apa pun secara tertulis dengan Vernita. Hanya sebatas lagu saya dinyanyikan oleh dia, dan sudah beres,” pungkasnya.(mg7/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: