Verrell Bramasta Ungkap Curhatan Venna Melinda Soal Ferry Irawan Tiga Bulan Terakhir
Selasa, 17 Januari 2023 – 21:47 WIB
Sebelumnya, kabar kurang sedap datang dari rumah tangga Venna Melinda dan Ferry Irawan.
Venna Melinda diduga menjadi korban KDRT dan telah melaporkan sang suami ke Polres Kediri Kota.
Kekinian, perkara tersebut sudah dilimpahkan ke Polda Jawa Timur.
Penyidik pun tengah mendalami laporan Venna Melinda itu. (mcr7/jpnn)