Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Virus Corona: Australia Undang PM Selandia Baru Untuk Bahas Aturan Pelonggaran

Senin, 04 Mei 2020 – 20:49 WIB
Virus Corona: Australia Undang PM Selandia Baru Untuk Bahas Aturan Pelonggaran - JPNN.COM
PM Selandia Baru Jacinda Ardern (kanan) akna ambil bagian dalam pertemuan kabinet Australia yang akan dipimpin PM Scott Morrison hari Selasa (5/5/2020). (AAP: David Rowland)

Selain di situ, dua dari kasus terbaru berasal dari dua warga yang baru kembali dari perjalanan ke luar negeri yang sekarang sedang menjalani karantina di hotel.

Satu kasus lagi masih dalam penyelidikan.

Pihak berwenang di Victoria tidak menyebut nama rumah pemotongan hewan tersebut, namun ABC mengukuhkan bahwa rumah pemotongan hewan itu milik 'Cedar Meats' Australia di Brooklyn, sekitar 17 km sebelah barat Melbourne CBD.

Sebuah radio di Melbourne, 3AW sudah memuat pernyataan dari manajer umum 'Cedar Meats', Tony Kairouz dimana dia memberikan jaminan kepada pelanggan bahwa bisnis ini bekerja sama dengan pihak berwenang dan semua pekerja sekarang sudah menjalani karantina.

"Semua daging yang dipotong di fasilitas ini dilakukan sesuai dengan standar bagi keselamatan makanan dan kami bisa memberikan jaminan bahwa semua daging yang ada aman untuk dimakan," kata Kairouz.

Simak berita-berita lainnya dari ABC Indonesia

Kemungkinan Australia dan Selandia Baru mencapai kesepakatan untuk membuka batas antar kedua negara semakin jelas, setelah PM Selandia Baru diundang untuk datang ke pertemuan kabinet Australia hari Selasa besok (5/05)

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close