Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Vitamin dan Suplemen Bisa Mengganti Diet Seimbang?

Kamis, 09 Mei 2019 – 22:31 WIB
Vitamin dan Suplemen Bisa Mengganti Diet Seimbang? - JPNN.COM
Ilustrasi suplemen untuk tubuh. Foto: vanhoadoanhnghiepvn

"Hubungan antara kelebihan kalsium dan kanker masih belum sepenuhnya jelas dan akan membutuhkan penelitian lebih lanjut," jelas Zhang.

Orang-orang yang menggunakan suplemen vitamin D tetapi tidak kekurangan vitamin D juga memiliki risiko lebih tinggi meninggal selama masa studi.

Di samping itu suplemen tidak meningkatkan risiko kematian bagi mereka yang kekurangan vitamin D.

Beberapa studi telah menunjukkan bahwa suplemen vitamin D bisa mengurangi risiko kematian dan penyakit.

Studi baru, bagaimanapun, mengatakan tidak ada banyak bukti bahwa suplemen dalam bentuk apa pun bisa memperpanjang hidup Anda, meskipun digunakan secara sering.(fny/jpnn)

Setiap orang memberikan informasi tentang penggunaan suplemen dalam sebulan terakhir serta kebiasaan diet mereka.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News