Wa Ode: Saya Tidak Pernah Mengaku Keturunan Sultan
Kamis, 23 Juni 2011 – 21:42 WIB
JAKARTA - Anggota Badan Anggaran (Banggar), Wa Ode Nurhayati membantah jika dirinya pernah mengaku keturunan dari Sultan Buton. Wa Ode yang ada di depan namanya kata dia, merupakan pemberiaan dari orang tuanya. "Di mana saya pernah ngomong. Saya tidak pernah mengatakan keturunan kesultanan Buton. Apakah salah kalau orang tua saya memberi anaknya nama Wa Ode. Sementara orang tua saya bernama La Ode Rone dan Wa Ode Undu," kata Wa Ode ketika dihubungi dari Jakarta, Kamis (23/6). Wa Ode yang juga anggota Komisi VII mengaku memang ada yang menghubungi dirinya meminta bertemu untuk memberikan dukungan membongkar dugaan mafia anggaran. Bukan dalam rangka mempersoalkan trahnya apalagi sampai menyampaikan keresahannya terkait dengan masalah yang dihadapi di DPR.
"Saya memang mendapat telpon, tapi saya jawab lagi di Badan Anggaran (Banggar). Kalau saya meninggalkan rapat, saya bisa jadi bulan-bulanan," tukasnya.
Mengenai adanya mobil yang ditarik oleh Haris Surahman, Wa Ode juga membantahnya. Ia mengaku, mobilnya masih dalah wilayah kekuasaannya. "Itu fitnah, tidak ada mobil saya yang ditarik," kilahnya.
JAKARTA - Anggota Badan Anggaran (Banggar), Wa Ode Nurhayati membantah jika dirinya pernah mengaku keturunan dari Sultan Buton. Wa Ode yang ada di
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Politik
Kampanye di Bengkulu, Mendes Yandri Susanto Dilaporkan ke Bawaslu RI
Minggu, 17 November 2024 – 10:33 WIB - Pilkada
Agustiar-Edy Duet Harapan Rakyat Pimpin Kalteng
Minggu, 17 November 2024 – 08:10 WIB - Pilkada
Dukungan Prabowo dan Jokowi Dinilai Bakal Signifikan Mendongkrak RIDO di Jakarta
Minggu, 17 November 2024 – 06:47 WIB - Pilkada
Jateng Muda Banyumas Deklarasi Menangkan Luthfi-Yasin di Pilkada 2024
Minggu, 17 November 2024 – 01:56 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
Minggu, 17 November 2024 – 07:07 WIB - Humaniora
Mendikdasmen Beri Sinyal Ada Regulasi Baru Penempatan Guru PPPK, Hamdalah
Minggu, 17 November 2024 – 08:25 WIB - Dahlan Iskan
Medali Debat
Minggu, 17 November 2024 – 07:03 WIB - Kriminal
Masuk Rumah Orang Tanpa Permisi, Pria di Serang Tewas Dikeroyok Satu Keluarga
Minggu, 17 November 2024 – 07:52 WIB - Lingkungan
BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
Minggu, 17 November 2024 – 06:55 WIB