Waketum Gerindra Minta Jokowi Tak Kampanye Lagi di KRL
Minggu, 10 Maret 2019 – 23:58 WIB
Meski demikian, Arief merasa prihatin dengan terjadinya kecelakaan KRL tersebut, terutama terhadap para penumpang yang mengalami luka dan shock akibat peristiwa tersebut.
Arief menyebutkan, ke depan perlu ada pemebenahan yang lebih baik untuk pelayanan moda transportasi tersebut agar mengurangi risiko kecelakan.
"Yang pasti tolong Kang Mas (Jokowi) jangan kampanye di KRL lagi. Nanti bisa anjlok lagi loh," tandas Arief, sembari mengapresiasi permintaan maaf menteri perhubungan atas insiden itu.(fat/jpnn)