Wakil Rakyat Nyaris Baku Hantam dengan Warga
Kamis, 20 Desember 2012 – 06:46 WIB
TAKENGON – Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Tengah (DPRK-Ateng) tiba-tiba geger, Rabu (19/12) siang sekira pukul 13.00 WIB. Pasalnya salah seorang Wakil Rakyat, Musa AB, nyaris berkelahi alias baku hantam dengan salah seorang warga sipil berinisial Aj. Gara-garanya, Aj tiba-tiba nyelonong ke ruang salah seorang Wakil Ketua DPRK Ateng yang ternyata diruangan tersebut tengah berada Ketua DPRK, Zulkarnain bersama Musa AB.
“Mati pun saya berani,” jerit Musa, saat menghadapi Aj. Bahkan dari amatan Metro Aceh (Grup JPNN), Musa terlihat telah bersiap berkelahi karena ia telah membuka kaca matanya. Beruntung beberapa personil Satpol PP cepat masuk ke ruangan tersebut untuk melerai percekcokan itu dan menggiring Aj keluar. “Sepuluh orang kayak kamu berani saya hadapi,” tantang Musa.
Usai insiden tersebut, menjawab Metro Aceh, Musa mengaku tidak mengerti maksud Aj yang menggertak dirinya. “Tiba-tiba saja dia (Aj) nyelonong masuk dan ingin menyerang saya,” kata eks Tahanan Politik (Tapol) di Nusa Kambangan ini.
TAKENGON – Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Tengah (DPRK-Ateng) tiba-tiba geger, Rabu (19/12) siang sekira pukul 13.00 WIB. Pasalnya
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Daerah
Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
Minggu, 17 November 2024 – 08:30 WIB - Sumsel
Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap
Sabtu, 16 November 2024 – 22:02 WIB - Riau
Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
Sabtu, 16 November 2024 – 16:48 WIB - Daerah
Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
Sabtu, 16 November 2024 – 12:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Martin atau Pecco Juara Dunia MotoGP 2024? Ini Hitungannya
Minggu, 17 November 2024 – 09:39 WIB - Legislatif
Kasus Tom Lembong, Komisi III Tak Ingin Diproses karena Pesanan
Minggu, 17 November 2024 – 11:20 WIB - Bulutangkis
Luar Biasa! Pasangan Baru Thailand Juara Kumamoto Masters 2024
Minggu, 17 November 2024 – 10:34 WIB - Kaltim Terkini
Berikut Jadwal Bioskop di Balikpapan, Film Wanita Ahli Neraka Tayang Siang Ini di Sini
Minggu, 17 November 2024 – 09:12 WIB - Parpol
Sebelum Ahok Jadi Pengurus, PDIP Masukkan Anies ke dalam Bursa Cagub DKI
Minggu, 17 November 2024 – 12:57 WIB