Walikota Bekasi Tawarkan Tiga Solusi
Rabu, 15 September 2010 – 05:30 WIB
JAKARTA -- Penusukan aktivis gereja Huria Kristen Batak Protestan diduga dipicu ketegangan soal lahan kosong yang dijadikan tempat ibadah. Gerah dituding tak tegas, Pemerintah Kota Bekasi akhirnya memberikan tiga opsi untuk menyelesaikan kasus ditempat peribadatan di wilayah Mustika Jaya, Kota Bekasi. "Kami tawarkan solusi kepada pihak-pihak yang bersangkutan untuk menyelesaikan masalah HKBP Pondok Timur Indah," kata Walikota Bekasi, Mochtar Mohamad kemarin (14/9).
Apabila dalam proses lahan sebelumnya sulit ditemukan solusinya, maka kata Mochtar akan diberikan opsi kedua yakni memberikan lahan fasilitas umum (Fasum), Fasilitas Sosial (Fasos) milik Kota Bekasi dengan besaran lahan seluas 2500 meter persegi yang berdekatan dengan PT Timah, Mustika Sati, Mustikajaya, Kota Bekasi.
Dan untuk opsi yang terakhir, ditambahkan Mochtar, akan dibelikan lahan seluas 1500 meter persegi yang lokasinya berada di kampung Ciketing Asem. Kini, proses pembelian itu diakuinya, sudah di setujui oleh RT setempat. "Lahan itu sebagai gantinya lahan sebelumnya yang dijadikan tempat peribatan," imbuhnya. Mochtar berharap tiga solusi itu bisa dipilih yang terbaik oleh pihak-pihak yang bersengketa. "Jangan sampai kasus ini berlarut-larut," katanya.
JAKARTA -- Penusukan aktivis gereja Huria Kristen Batak Protestan diduga dipicu ketegangan soal lahan kosong yang dijadikan tempat ibadah. Gerah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pramono Anung Janji Buat Program Tarif Transportasi Maksimal Rp 30 Ribu
-
Sidang Kasus Guru Supriyani: Korban dan Saksi Berbeda Keterangan
-
Menteri Fadli Zon Berupaya Memulangkan Benda Budaya Asli Indonesia dari Luar Negeri
-
Pramono Anung Berjanji Buatkan Jalur Sepeda di Bandara Soetta
-
Bintaro Design District 2024 Hadir Kembali Bawa Tema Analog Reality
BERITA LAINNYA
- Nasional
Gelar Forum Keuangan Haji Internasional, BPKH Luncurkan Program Beasiswa Haji Indonesia
Jumat, 01 November 2024 – 08:01 WIB - Humaniora
Kabar Baik untuk Honorer Calon PPPK 2024 Merebak di Mana-mana, Full Senyum
Jumat, 01 November 2024 – 07:45 WIB - Humaniora
Hanya 14 Honorer Gagal Seleksi Administrasi PPPK 2024, Luar Biasa
Jumat, 01 November 2024 – 07:06 WIB - Humaniora
Data Jumlah Honorer Database BKN Prioritas jadi PPPK 2024
Jumat, 01 November 2024 – 06:57 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Detik-Detik Truk Kontainer Tabrak Belasan Kendaraan di Tangerang, Sopir Diamuk Massa
Jumat, 01 November 2024 – 04:00 WIB - Sepak Bola
Kabar Kurang Sedap dari Timnas Indonesia Menjelang Jumpa Jepang
Jumat, 01 November 2024 – 05:42 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Kasus Guru Supriyani Berujung Pahit, 6 Polisi Diperiksa Propam, Begini Penjelasannya
Jumat, 01 November 2024 – 06:11 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Jumat 1 November 2024
Jumat, 01 November 2024 – 06:29 WIB - Humaniora
Data Jumlah Honorer Database BKN Prioritas jadi PPPK 2024
Jumat, 01 November 2024 – 06:57 WIB