Yenny Wahid Buka-bukaan Soal Sosok yang Mengeluarkan Gus Dur dari PKB, Ternyata
Senin, 27 Juni 2022 – 19:14 WIB
"Gus Dur dikeluarkan dari PKB oleh Cak Imin di tahun 2008. Sekarang sudah 14 tahun seolah-olah kejadiannya tidak pernah ada, saya ingin meluruskan sejarah itu," tegasnya. (mcr8/jpnn)