Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Yuk, Berhenti Merokok Secara Bertahap

Jumat, 05 April 2019 – 18:18 WIB
Yuk, Berhenti Merokok Secara Bertahap - JPNN.COM
Ilustrasi merokok. Foto: Hellosehat

Residu dari THS akan sangat mungkin diserap oleh berbagai permukaan dan debu di lingkungan rumah.

Terdapat berbagai macam cara untuk berhenti merokok. Mulai berhenti secara langsung maupun menggunakan terapi pengganti nikotin (nicotine replacement therapy/NRT).

Cara pertama langsung berhenti total. Namun, cara itu dianggap sangat sulit untuk beberapa perokok.

Beberapa tahun terakhir, organisasi kesehatan masyarakat di berbagai negara sedang mempelajari dan mendorong pendekatan berhenti merokok baru yang bernama electronic nicotine delivery system (ENDS) yang juga dikenal sebagai rokok elektrik.

Pendekatan ini diklaim dapat menjadi alternatif untuk berhenti merokok secara bertahap.

Sama halnya dengan NRT, produk ENDS mengandung nikotin. Namun, dosisnya terkontrol.

Produk ini juga mengeliminasi berbagai macam bahan kimia beracun yang dihasilkan oleh proses pembakaran rokok. (jos/jpnn)

Aktor laga Iko Uwais mengaku tidak menyukai rokok karena beberapa hal. Di antaranya, bau dan abu.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News