3 Makanan Ini Ampuh Tingkatkan Stamina Pria di Kamar Lho

Kamis, 22 Juli 2021 – 06:55 WIB
Pisang. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - BAGI pria, kemampuannya dalam memuaskan sang istri merupakan salah satu yang harus terus dia jaga.

Karena jika suami tidak bisa memuaskan sang istri, tentu akan membuat dia kecewa.

BACA JUGA: 4 Herbal Ini Ampuh Perkuat Stamina Pria yang Loyo

Bukan hanya obat-obatan, ada beberapa makanan yang ternyata ampuh tingkatkan stamina pria di kamar.

Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

BACA JUGA: 8 Manfaat Bawang Putih untuk Pria, Salah Satunya Tingkatkan Stamina

1. Asparagus

Manfaat sayuran memang tak diragukan lagi untuk untuk kesehatan.

BACA JUGA: 6 Alasan Terbaik untuk Makan Pisang Hari Ini

Salah satu sayuran untuk menyeimbangkan hormon alami yakni asparagus karena bisa meningkatkan stamina pria.

2. Ikan

Lemak yang terkandung dalam ikan ternyata sangat ampuh untuk menambah stamina pria.

Sebab, lemak yang terkandung pada ikan mackerel, herring, trout, sarden, dan tuna albacore mengandung asam lemak omega-3.

3. Pisang

Salah satu buah yang kaya akan manfaat adalah pisang. Buah dengan rasa manis ini bisa bermanfaat untuk membangkitkan mood seseorang.

Pasalnya, pisang kaya akan kalium, magnesium, Vitamin B dan enzim bahan bromeliad. Itu semua bisa meningkatkan stamina pria.(genpi/jpnn)


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler