300 Jemaah Indonesia Terlantar di Arab Saudi

Jumat, 30 Desember 2016 – 06:17 WIB
Jemaah haji

jpnn.com - JPNN.com--Sekitar 300 jemaah umroh asal Jawa Timur terlantar di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah, Arab Saudi.

Itu terjadi karena keberangkatan yang seharusnya Rabu malam, harus tertunda hingga Kamis.

BACA JUGA: Merasa Diadili, Israel Tebar Ancaman..Membabi Buta

Salah seorang jemaah asal Jember mengirimkan video amatir kepada JTV, melalui ponselnya.

Ratusan jamaah tersebut berasal dari Madiun, Jember, Mojokerto, Gresik, Banyuwangi dan Surabaya.

BACA JUGA: Gara-gara Richard Marx, Korean Air Siapkan Pistol

Mereka menggunakan jasa pemberangkatan umroh Solusi Balad Lumampah.

Belum ada keterangan resmi dari agen terkait hingga Kamis siang (win/flo/jpnn)

BACA JUGA: Erdogan Pegang Bukti AS Dukung ISIS

 

BACA ARTIKEL LAINNYA... Israel Putus Hubungan dengan 12 Negara


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Tag

Terpopuler