4 Cara Jitu Menurunkan Berat Badan Berlebih, Tanpa Diet, Mudah, Gratis!

Senin, 14 Maret 2022 – 06:02 WIB
Dikutip dari Timesofindia, ada cara mudah dan gratis untuk menurunkan berat badan. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Berat badan berlebih menjadi masalah bagi pria dan wanita. Sebab, berat badan berlebihan akan menimbulkan banyak penyakit.

Salah satu alasan mengapa orang dengan berat badan berlebih harus menurunkan bobot adalah untuk menghindari penyakit degeneratif.

BACA JUGA: Ingin Menaikkan Berat Badan? Ikuti Cara Clinton Augusto ini

Namun, menurunkan berat badan tidak semudah yang kita bayangkan.

Dikutip dari Timesofindia, ada cara mudah dan gratis untuk menurunkan berat badan.

BACA JUGA: Waspada, 4 Menu Sarapan Lezat Ini Bikin Berat Badan Naik Lho

Yuk simak 3 tips mudah dan gratis menurunkan berat badan belebih:

1. Memakan makanan sehat

Tidak hanya berolahraga, untuk menurunkan berat badan juga dibutuhkan makanan sehat.

BACA JUGA: 3 Makanan yang Harus Anda Konsumsi Agar Diet Sukses

Anda harus memasukkan menu buah-buahan dan sayuran ke dalam diet.

2. Atur stres

Sulit menurunkan berat badan padahal sudah hidup sehat dan berolahraga?

Coba anda mengelola stres dengan baik. Pastikan tidak mengalami stres berlebih.

Stres memberikan anda ketegangan dan membuat tubuh mengeluarkan hormon kortisol.

3. Jaga pola istirahat

Istirahat yang cukup sangat dibutuhkan dalam proses penurunan berat badan.

Penelitian menyebut orang yang tidur delapan jam akan cepat menurunkan berat badan dibandingkan yang tidur 3-4 jam sehari.

4. Aktivitas tambahan

Jangan lupa menambah aktivitas menjadi cara menurunkan berat badan dengan baik.

Yuk bergerak! (mcr10/fny/jpnn)


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler