5 Berita Terpopuler: Drama Sidang Rizieq Shihab, Jenderal Andika Diminta Turun Tangan, Ada Kabar Gembira

Jumat, 16 April 2021 – 07:00 WIB
KSAD Jenderal Andika Perkasa. Foto: Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Selamat berpuasa hari ini pembaca setia JPNN.com, semoga semua pembaca dalam keadaan sehat selalu, penuh kebahagiaan, dan bersemangat serta sehat selalu.

Jangan lupa ya tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir. Berikut kami sajikan lima berita terpopuler di JPNN.com hingga pagi ini:

BACA JUGA: Lihat Nih Puluhan Napi Teroris Bersumpah dengan Al-Quran, Siap Setia pada NKRI

 

1. Bang Neta Minta Jenderal Andika Segera Meredakan Kegaduhan Ini

BACA JUGA: Teroris Kalang Kabut, Serang Densus 88 Antiteror dengan Parang, Dorr!

Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta S Pane menilai Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa perlu bersikap mengenai proses pembuatan Vaksin Nusantara.

Menurut Neta, Jenderal Andika perlu bersikap agar tidak memunculkan kegaduhan yang bisa meresahkan masyarakat.

BACA JUGA: Demi Melindungi Tunangan dari Serangan Begal Sadis, Doni jadi Sasaran Bacok

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Bang Neta Minta Jenderal Andika Segera Meredakan Kegaduhan Ini

 

2.Bima Arya Membantah, Aziz Yanuar: Allah Melihat Apa yang Diperbuat Hamba-Nya

Kuasa hukum Habib Rizieq Shihab, Aziz Yanuar, menyebut Wali Kota Bogor Bima Arya telah mengaku menyesal setelah mengetahui HRS dan menantunya diseret ke pengadilan terkait kasus swab test di RS Ummi.

Menanggapi omongan Aziz itu, Bima Arya secara tegas mengatakan dirinya tidak pernah mengucapkan kata menyesal saat diihadirkan sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus tes usap Habib Rizieq di RS UMMI, di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Rabu (14/4).

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Bima Arya Membantah, Aziz Yanuar: Allah Melihat Apa yang Diperbuat Hamba-Nya

 

3. Soal Vaksin Nusantara, Letjen Budi Bilang Begini

Sejumlah anggota DPR datang ke RSPAD Gatot Soebroto Jakarta untuk mengikuti uji klinis Vaksin Nusantara pada Rabu (14/4).

Kepala Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto Letnan Jenderal TNI dr. Albertus Budi Sulistya menyebutkan para anggota DPR itu menjadi sampel penelitian Vaksin Nusantara.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Soal Vaksin Nusantara, Letjen Budi: Indonesia Akan Sejajar dengan Negara-Negara Besar

 

4. Makam Syekh Jumadil Kubro Seperti Terangkat

Makam Syekh Maulana Jumadil Kubro yang berada di Jalan Arteri Yos Sudarso Nomor 1 Kelurahan Terboyo Kulon, Kecamatan Genuk, Kota Semarang, selalu dikunjungi peziarah.

Banyak cerita tentang makam yang lokasinya tepat di dekat pintu keluar Jalan Tol Semarang Timur. Konon makam tersebut ditemukan pada zaman penjajahan Belanda.

Syekh Maulana Jumadil Kubro punya nama asli Syekh Jamaludin Husein. Dia sampai ke Indonesia setelah melakukan perjalanan bersama rombongan para ulama dari Timur Tengah dan Maroko.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Makam Syekh Jumadil Kubro Seperti Terangkat, Tak Ada Alat Berat yang Bisa Meratakan

 

5.  Kabar Gembira Bagi PNS dan PPPK yang Tetap Bekerja saat Cuti Bersama

residen Joko Widodo menetapkan dua hari cuti bersama bagi aparatur sipil negara (ASN) baik PNS maupun Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada 2021.

Penetapan tersebut dituangkan dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 7/2021 tentang Cuti Bersama Pegawai Aparatur Sipil Negara Tahun 2021.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Kabar Gembira Bagi PNS dan PPPK yang Tetap Bekerja saat Cuti Bersama

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler