JAMBI - Belum terungkap penemuan janin bayi berjenis kelamin laki-laki pada Senin (5/9) lalu, di RT 25, Kelurahan Payo Lebar, Kecamatan Jelutung, Jumat malam (9/9), sosok mayat bayi kembali menggegerkan warga Kota JambiKali ini mayat bayi ditemukan di tempat pembuangan sampah (TPS) di Pall 5, Kotabaru, Kota Jambi
BACA JUGA: Soal Sumur Bor, Anak Aniaya Bapak Hingga Babak Belur
Mayat bayi berjenis kelamin perempuan itu pertama kali ditemukan oleh Irwan Antoni (35), seorang pemulung sekitar pukul 20.00 di TPS sementara
BACA JUGA: Sebelum Dibuang, Tubuh Putri Dilipat Tiga
Namun, saat ia membongkar tumpukan sampah yang berukuran 2 x 3 meter tersebut, ia menemukan karungSaat membuka karung itu, dia melihat benda di dalam karung tersebut
BACA JUGA: Sikat Motor Ibu Tiri, Aris Dibekuk Polisi
Irwan mencoba menerangi isi karung dengan lampu penerang yang dibawanyaDia kaget, karena benda itu ternyata jasad seorang bayi yang tali pusatnya masih ada."Ketahuan benar-benar bayi setelah saya buka karung dan saya senter, karena saya penasaran dan saat ditemukan sudah kondisi meninggal," terangnyaMelihat kondisinya, kata Irwan,"bayi tersebut baru dibuang karena ada tali pusarnyaDia mengaku belum mengetahui jenis kelamin bayi itu karena masih menunggu pihak kepolisian"Kalau dilihat dari mukanya bayi itu cewek," ujarnya.
Setelah mengetahui bahwa yang ditemukannya adalah jasad bayi, Irwan melaporkan temuannya kepada warga yang seterusnya memberitahukannya kepada pihak kepolisian sektor KotabaruTidak lama, aparat kepolisian mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) dan memasang garis polisi di TPS tersebutPenemuan jasad bayi tersebut tentu mengundang perhatian warga sekitar TKP dan orang-orang yang melintas di sana
Sementara itu, Kapolsekta Kotabaru Kompol Agus Setiawan ketika dihubungi membenarkan adanya temuan jasad bayi di TPS di Seberang Kantor Lurah Pall 5 itu"Masih dalam pemeriksaan dokter, untuk jenis kelamin perempuan, kasus ini masih dalam penyelidikan," katanya"Mayat telah kita bawa ke Rumah Sakit Raden Mattaher," tegas kapolsek(can)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Ujang Buka Celana Putri
Redaktur : Tim Redaksi