Yasti mengatakan, dalam rombongan kenegaraan tersebut juga ikut 12 orang menteri, antara lain Menko Polhukam, Menko Perekonomian, Menteri Lingkungan Hidup, Menhan, Menkeu, Mendag, Menperin, serta Panglima TNI dan lain-lain
BACA JUGA: DPR Minta Terorisme di NAD Diwaspadai
Mereka akan melakukan kunjungan selama empat hari."Malam ini kami berangkat dengan pesawat kepresidenan
Meski belum mengetahui apa saja yang akan dibahas di sana, namun menurut Yasti, pembicaraan akan berkisar seputar isu-isu hubungan bilateral Indonesia-Australia
BACA JUGA: Saut: BNPP Mulai Berfungsi Tahun Ini
Terutama yang berkaitan dengan hubungan ekonomi, perdagangan dan pertahanan-keamananBACA JUGA: Presiden Diminta Turun Tangan
(esy/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... DPD Sebut Penggabungan Daerah Sulit Dilakukan
Redaktur : Tim Redaksi