Hal itu disampaikan SBY kepada wartawan usai menerima Perdana Menteri Suriah Mohammad Naji Otri di Istana Merdeka Jakarta, Senin (12/1).
”Menyangkut krisis Gaza, Palestina, sikap PM Suriah pada prinsipnya sama dengan sikap saya dan sikap Indonesia
BACA JUGA: Presiden SBY Terima PM Suriah
Solusi yang paling riil sekarang adalah segera dipatuhi resolusi DK PNN 1860 berarti dihentikannya serangan militer Israel, kemudian diberikan bantuan kemanusiaan yang nyataPresiden juga menceritakan bahwa dirinya telah menjelaskan kepada PM Suriah tentang langkah yang telah dilakukan Indonesia sekarang ini, baik di dunia pada tahapan diplomasi maupun bantuan kemanusiaan
BACA JUGA: BPK Surati Presiden
”Indonesia kecewa bahwa resolusi 1860 tidak dipatuhi dan tragedi kemanusiaan masih terjadi di GazaBACA JUGA: Terima Bantuan, Hamas Sampaikan Salam
Dilanjutkan dengan gencatan senjata,” tegasnya.(gus/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... Akui Ada Politik Uang
Redaktur : Tim Redaksi