KPK Anggap Deponering Penuhi Harapan Masyarakat

Kamis, 03 Maret 2016 – 18:41 WIB
Abraham Samad dan Bambang Widjojanto. Foto: Dok JPNN

jpnn.com - JAKARTA - Wakil Ketua KPK Laode M Syarif menegaskan bahwa langkah Jaksa Agung Prasetyo mendeponering kasus mantan pimpinan KPK Abraham Samad dan Bambang Widjojanto merupakan langkah tepat.

Karenanya, dia menegaskan, KPK menyambut baik apa yang dilakukan Jaksa Agung. "Itu memenuhi harapan masyarakat," kata Syarif saat dikonfirmasi, Kamis (3/3).

BACA JUGA: Junimart Tak Tahan Lagi di MKD, Begini Penjelasannya

KPK sangat berterima kasih atas putusan Jaksa Agunf mendeponering kasus Samad dan BW itu.

"Semua orang bisa salah , tapi hidup dalam keadaan tertentu tidak hanya dilihat sebagai hitam dan putih saja," timpal Wakil Ketua KPK Saut Situmorang, Kamis (3/3). (boy/jpnn)

BACA JUGA: Kemenpan RB dan KY Apresiasi MA, Karena...

BACA JUGA: Gara-Gara Ina Si Nononk, DPR Usulkan Larangan Ini

BACA ARTIKEL LAINNYA... Hidayat Nur Wahid: Presiden Setuju Munculkan Lagi GBHN


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler