MEDAN-Tigor Gultom (37), warga Jalan Jalan Trikora Mariendal Medan tertangkap tangan dan nyaris digebuki massa saat membongkar mobil Panther hijau yang parkir di depan sekolah WR Supratman di Jalan Brigjen Katamso Medan, Kamis (7/7)
Tersangka Tigor Gultom mengaku, terpaksa melakukan aksi tersebut karena terdesak kebutuhan sehari-hari
BACA JUGA: Bersenjata Golok, Sandera 30 Murid TK Malaysia
Selian itu, juga untuk membeli obat untuk penyakit HIV/AIDS yang dideritanya selama ini. "Aku terpaksa mencuri bangBACA JUGA: Anak Tentara Ditembak Polisi
Aku juga mau beli obat untuk sakit AIDS-ku," keluh Tigor.Diceritakannya, dirinya melakukan aksi tersebut bersama salah seorang temannya
BACA JUGA: Polisi Ringkus Pencuri Becak Motor
Sayangnya, Tigor tidak bersedia menjelaskan siapa nama rekannyaTigor hanya mengatakan inisial rekannya yakni, berinisial I yang kabur saat hendak ditangkap wargaKapolsek Delitua, Kompol SP Sinulingga mengatakan, modus yang dilakukan tersangka adalah dengan cara mencongkel mobil dan hendak mengambil tas berwarna hitam yang berada di dalam mobil tersebut(ari/mag-7)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Pulang Dari Pasar, Kalung 120 Gram Dirampas
Redaktur : Tim Redaksi