"Saya mengundurkan diri sebagai anggota Partai Demokrat sekaligus saya kembalikan kartu keanggotaan," kata Zaenal Ma'arif kepada wartawan, Rabu (13/7).
Dalam surat yang ditujukannya kepada Ketua Umum PD, Anas Urbaningrum, dia berpesan agar Anas bisa menjadi pelopor dan mampu menjadi lokomotif bagi penataan lembaga-lembaga tinggi negara yang saat ini begitu carut marut, karena belum sempurnanya amandemen UUD 1945
BACA JUGA: Inisiasi Andi Nurpati jadi Pangkal Surat Palsu
"Hal itu hanya bisa dilakukan dengan terselenggaranya sidang umum MPR, maka harus ada perubahan dalam pasal-pasal pada UUD 1945 hasil amandemen kesatu sampai keempat," ungkap Zaenal.
Selain itu, Zainal Ma'arif juga mengkhawatirkan Susilo Bambang Yudhoyono hingga masa akhir pemerintahannya di tahun 2014
BACA JUGA: Tak Semestinya Energi SBY Habis untuk Demokrat Saja
BACA JUGA: Pramono Berharap Energi SBY Tak Terkuras PD
BACA ARTIKEL LAINNYA... Demokrat Dikabarkan Merapat ke Atut
Redaktur : Tim Redaksi